Guru juga bisa punya bisnis sampingan | BLOG GURU SMP

Guru juga bisa punya bisnis sampingan


guruahmadfauzi.com - Salam guru profesional, berjumpa kembali dengan website seputar dunia pendidikan yang berisi informasi kependidikan Serta mengupas tuntas tentang kiprah guru sebagai pendidik, penulis dan pengusaha (guru 3 in 1) yang dikemas dengan bahasa yang sederhana untuk memberikan kontribusi memajukan pendidikan di Indonesia. Amiin.

Pada kesempatan yang berbahagia ini guruahmadfauzi.com akan berbagi  peluang bisnis berupa bisnis sampingan yang dapat dikerjakan atau dilaksanakan oleh guru. Tanpa menggangu jam mengajar karena dilakukan secara online. Menarik bukan, silahkan dibaca ya !

Guru adalah profesi yang mulia. Selalu sibuk dengan urusan mendidik, membuat administrasi pembelajaran dan kegiatan pengembangan diri. Namun disela-sela kesibukan tersebut guru juga bisa memiliki bisnis sampingan untuk menambah kesejahteraan guru tanpa meninggalkan tugas dan kewajibannya. Salah satu bisnis yang bisa ditekuni oleh guru adalah bisnis digital. Tapi kan tidak semua guru pintar IT?? Jangan khawatir, dengan klik tautan berikut : http://bit.ly/abdi-freevideotutorial

Dengan klik tautan tersebut, Bapak/Ibu akan mendapatkan video tutorial bagaimana memulai dan  mempelajari bisnis digital. Video akan dikirim ke email bapak/ibu guru yang sebelumnya telah diinputkan ke website ABDI. 

Dalam video yang dikirim ke bapak/ibu akan dikupas tuntas bagaiamana bisnis digital dijalankan dari dasar sampai akhir.  Awalnya sih terkesan sulit. Jangan putus asa dulu. Ikuti tahapan-tahapan yang ada pada video tersebut. Insyaallah dengan semangat dan tetap disiplin menonton video tutorial bapak/ibu akan menguasai bisnis digital. Untuk kegiatan praktek, bapak ibu guru sebelumnya harus menjadi member ABDI atau reseller Essenzo. selamat mencoba dan praktek ya...!



0 Comments

Iklan